Lirik Lagu Pinang Muda – Lagu Daerah Jambi
Lirik Lagu Pinang Muda
Lagu Daerah Jambi
Pinang muda pinang muda dibelah dua
Pinang muda pinang muda dibelah dua
Manik-manik sekepal digenggam berkilau bersinar merembah
Sekepal
Manik-manik sekepal digenggam berkilau bersinar merembah
Dari muda ke tua petuah jangan diubah
Dari muda ke tua petuah jangan diubah
Tidak ada komentar:
Posting Komentar